Apa itu Stempel Elektronik?
e-Stempel adalah stempel digital yang dapat dibuat dan disimpan secara elektronik. e-Stempel biasanya berisi informasi perusahaan, seperti nama perusahaan, logo, dan nomor registrasi.
Beberapa e-Stempel juga dilengkapi dengan kode unik atau QR code untuk meningkatkan keamanan dan memudahkan verifikasi.